Details
Lirik Lagu Masa SMA - Angel 9
Artist : Angel 9
Judul Lagu : Masa SMA
Ciptaan : Angel 9
Album : Masa SMA - Single
Label : Indie
Lirik Lagu Masa SMA
tiga tahun telah kita bersama
jalani kisah yang indah
bersama telah dilalui semua
suka duka telah kita rasa
bagiku kau teman terbaikku
tempatku tuk berbagi luka
walau kini ku rasa aku resah
karena kita akan berpisah
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
ingatlah ‘pabila bertemu nanti
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
tak mungkin lagi kita kan bersama
mohon jangan lupakan aku
beribu hari telah ku lewati
beribu kisah telah ku jalani
namun takkan ku temukan lagi
kenangan indah saat bersama
bagiku kau teman terbaikku
tempatku tuk berbagi luka
walau kini ku rasa aku resah
karena kita akan berpisah
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
ingatlah ‘pabila bertemu nanti
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
tak mungkin lagi kita kan bersama
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
ingatlah ‘pabila bertemu nanti
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
tak mungkin lagi kita kan bersama
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
ingatlah ‘pabila bertemu nanti
mohon jangan lupakan aku
selamat tinggal teman-temanku
kita berpisah untuk selamanya
tak mungkin lagi kita kan bersama
mohon jangan lupakan aku
Pemberitahuan/Notice: Situs ini tidak membagikan link Download MP3 lagu tersebut di atas / This site does not share the MP3 Download link of the song mentioned above. All song lyrics on this website is copyright / property of the authors, artists, bands and music labels are concerned. all materials contained in this site including the lyrics of the song are for promotional and evaluation purposes only.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar